Susiati, Susi and Riana, Riana and Suswantoro, Edi and Sudaryuni, Dian and Syundussiah, Siti (2015) Model bahan ajar pemberdayaan guru PAUD sebagai pembimbing ABK. PP Paudni Regional I, Lembang.
|
Text
Model 2015-PAUD-Model Bahan Ajar Pemberdayaan-lengkap-w.pdf Download (40MB) | Preview |
Abstract
Anak merupakan salah satu aset bangsa di masa depan, tanpa terkecuali baik itu anak normal atau anak berkebutuhan khusus. Untuk menunjang itu maka diperlukan anak intelektualitas yang tinggi dan berkarakter, namun memiliki kreativitas yang tinggi pula. Demi mencapai tujuan tersebut, dibutuhkan pendidikan. Ini sesuai dengan bunyi UUD 1945 Bab XIII ayat (1) yang menyebutkan, “Setiap warga negara berhak mendapatkan pendidikan”.
Untuk menjawab fenomena yang terjadi di masyarakat saat ini, maka perlulah diadakan pendidikan inklusi sebagai sebuah proses dalam merespon kebutuhan yang beragam dari semua anak melalui peningkatan partisipasi dalam belajar, budaya dan masyarakat, dan mengurangi eksklusivitas di dalam dan dari pendidikan. Seorang ABK memerlukan guru sebagai pembimbingnya. Seorang guru pendamping harus mampu memudahkan penyampaian pelajaran pelajaran di kelas kepada anak berkebutuhan khusus dengan tujuan untuk memaksimalkan pemahaman anak usia dini. Model ini untuk meningkatkan kompetensi para guru PAUD sebagai pendamping ABK.
Item Type: | Book |
---|---|
Additional Information: | Termasuk di dalamnya : 1. Bahan ajar #1 assesment 2. Bahan ajar #2 penyusunan program pembelajaran individual (PPI) 3. Bahan ajar #3 pelaksanaan pembelajaran ABK 4. Bahan ajar #4 penilaian hasil pembelajaran ABK di PAUD inklusif 5. Bahan ajar #5 pendampingan bagi orang tua ABK |
Subjects: | Pendidikan > Sekolah > Paud dan Taman Kanak-Kanak |
Divisions: | Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah > Sekretariat Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah > PP-PAUD dan Dikmas Jawa Barat |
Depositing User: | Mrs Sofi Suwaris |
Date Deposited: | 18 Sep 2018 02:58 |
Last Modified: | 18 Sep 2018 02:58 |
URI: | http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/7179 |
Actions (login required)
View Item |