Sinaga, Dannerius and Malau, Waston and Simanjuntak, P.A (1985) Tata kelakuan di lingkungan pergaulan keluarga dan masyarakat setempat daerah Sumatera Utara. Proyek Inventarisasi dan Dokumentasi Kebudayaan Daerah, Medan.

[img]
Preview
Text (Buku ini berkaitan dengan nilai budaya)
TATA KELAKUAN DI LINGKUNGAN PERGAULAN KELUARGA DAN MASYARAKAT SETEMPAT DAERAH SUMUT.pdf - Published Version
Copyright All Rights Reserved

Download (37MB) | Preview

Abstract

Proyek ini telah mencoba menulis secara terpadu gagasan, nilai, keyakinan, dan aturan serta tingkah laku yang terlihat dalam tindakan nyata. Dalam uraian baik dalam lingkungan pergaulan keluarga maupun masyarakat setempat telah tergali nilai-nilai yang menunjukkan kearifan dan kebijakan dari para pendukung kebudayaan itu.
Melalui uraian-uraian pada bagian terdahulu kelihatan bahwa perih al sopan santun pergaulan dalam lingkungan keluarga masih tetap dipertahankan, walaupun tidak dapat diingkari mulai adanya perubahan-perubahan dalam beberapa hal.
Aturan-aturan yang mengharuskan bertingkah laku sopan terhadap anggota keluarga kelihatannya masih mewarnai setiap tata kelakuan dalam keluarga. Dalam lingkungan masyarakat sendiri masih kelihatan bahwa struktur Dalihan na Tolu yang berintikan marga, menentukan hak dan kewajiban dan juga mengatur tata kelakuan dalam hubungan-hubungan antar individu yang menjadi warga masyarakat.
Istilah "Halak Hita " secara harfiah "Orang kita" untuk menyebut orang Batak, ternyata tidak seperti dugaan banyak orang yang menganggap orang Batak tertutup bagi orang-orang yang non-Batak. Tulisan ini telah berhasil mengungkapkan bahwa orang Batak tidak tertutup.
Orang Batak telah menunjukkan dukungannva akan nilai budava kesetiakawanan nasional. Melalui uraian dalam tulisan ini kita dapat memberi konotasi baru bagi istilah "Halak Hita" yakni orang yang bertekad bulat untuk berjuang mencapai tujuan Pembangunan Nasional yakni terwujudnya masyarakat adil dan makmur sesuai dengan Pancasila dan UUD 1945.

Item Type: Book
Subjects: Pendidikan > Kebudayaan > Nilai Budaya
Pendidikan > Kebudayaan > Penelitian kebudayaan
Divisions: Direktorat Jenderal Kebudayaan
Depositing User: Sekretariat Ditjen Kebudayaan
Date Deposited: 18 Mar 2024 04:11
Last Modified: 18 Mar 2024 04:11
URI: http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/30261

Actions (login required)

View Item View Item
Slot Toto ladangtoto garudaslot santuy4d garuda slot