Ali, Lukman (1998) Ikhtisar sejarah ejaan Bahasa Indonesia. Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, Jakarta. ISBN 9794599557

[img]
Preview
Text
Ikhtisar Sejarah Ejaan Bahasa Indonesia (1998).pdf - Published Version
Copyright All Rights Reserved

Download (43MB) | Preview

Abstract

Buku Ikhrisar Ejaan Bahasa Indonesia ini memberikan gambaran
ringkas mengenai proses penyempurnaan ejaan bahasa Indonesia, Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan, yang digunakan saat ini. Dengan membaca buku ini secara cermat, kita dapat mengetahui bahwa perubahan dari satu sistem ejaan ke sistem ejaan yang lain memerlukan perjuangan yang memakan waktu, tenaga, pikiran, dan tentu saja dana yang sukar dinilai. Dengan adanya sistem ejaan yang kita gunakan sekarang hendaknya menjadi perhatian seluruh iapisan
masyarakat. Perubahan suatu sistem ejaan bukanlah sesuatu yang diada-adakan, tetapi mempunyai tujuan luhur, yaitu upaya penyempurnaan bahasa Indonesia, bahasa nasional, yang juga merupakan bahasa negara kita.

Item Type: Book
Subjects: Pendidikan > Bahasa dan Kesusatraan > Bahasa Indonesia
Pendidikan > Bahasa dan Kesusatraan > Penelitian Bahasa dan Sastra
Divisions: Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa > Pusat Pembinaan Bahasa dan Sastra
Depositing User: - Perpustakaan Badan Bahasa Kemdikbud
Date Deposited: 10 May 2017 19:29
Last Modified: 13 Jan 2023 02:14
URI: http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/1917

Actions (login required)

View Item View Item
Slot Toto ladangtoto garudaslot santuy4d garuda slot