Andriyanto, Andriyanto and Sulaiman, Sulaiman and Salim, Muhammad (2019) Model literasi teknologi melalui pemasaran produk secara daring. [Teaching Resource]
Text
05.00 Master Model 2019-OK-A5.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (1MB) |
Abstract
Model literasi teknologi ini bertujuan untuk mengembangkan
pembelajaran digital marketing sehingga peserta didik
multikeaksaraan memiliki ilmu pengetahuan dan adanya
Model Literasi Teknologi melalui Pemasaran Produk secara Daring, selain itu juga bertujuan untuk
membangan teknologi digital dalam memasarkan
produk-produk ekonomi kreatif yang dimiliki peserta didik
atau PKBM itu sendiri. Melalui model ini diharapkan dapat
dijadikan sebagai acuan bagi masyarakat yang ingin
mengembangkan model sejenis atau bagi tutor keaksaraan
dalam melakukan kreasi dalam pengembangan tema
multikeaksaraan sesuai dengan kebutuhan lokalitas
masyarakat.
Model yang dikembangkan ini dilengkapi dengan
perangkat model yang merupakan tulisan teknis bagaimana
menyelenggarakan Literasi Teknologi melalui Pemasaran
Produk secara Daring.
Item Type: | Teaching Resource |
---|---|
Subjects: | Pendidikan > Guru dan Tenaga Kependidikan > Modul Pembelajaran Pendidikan > Pendidikan Nonformal dan Informal Pendidikan > Pendidikan Nonformal dan Informal > Pendidikan Masyarakat |
Divisions: | Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah > Sekretariat Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah > PP-PAUD dan Dikmas Jawa Tengah |
Depositing User: | PP PAUD Jawa Tengah |
Date Deposited: | 17 Dec 2019 08:33 |
Last Modified: | 17 Dec 2019 08:33 |
URI: | http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/16887 |
Actions (login required)
View Item |