Falah, wahyu (2018) Pengolahan data hasil rapor mutu tahun 2016 dan 2017. Majalah Kalo Media Komunikasi dan informasi Pendidikan LPMP Provinsi Sulawesi Tenggara. pp. 13-15. ISSN 2654-5128
Text (Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan dikdasmen bertujuan menjamin pemenuhan standar pada satuan pendidikan dasar dan menengah secara sistematik, holistik, dan berkelanjutan sehingga tumbuh dan berkembangbudayamutu pada satuan pendidikan secara mandiri.)
Artikel Pengolahan Data Mutu_D'Blitz Edit - wahyu.pdf - Published Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (337kB) |
Abstract
Pada kegiatanpengolahan data mutu diikuti oleh 64 (enampuluhempat) orang peserta yang terdiri dari Koordinator Pengawas jenjang SMA/SMK, SMP dan SD, beberapa perwakilan sekolah model se-Sulawesi Tenggara dan pegawai LPMP Sultra yang kompeten. Berdasar pada
serangkaian proses kegiatan, secara tidak langsung panitia telah melakukan evaluasi terhadap pesertasecara kualitatif dan terpilihlah Kepala SDN 5 Moramo sebagai peserta terbaik dalam kegiatan pengolahan data mutu PMP Tahun 2018. Hal tersebut tidak menutup kemungkinan
pada kegiatan–kegiatan berikutnya akan ada peserta-peserta terbaik yang dapat memotivasi peserta lainnya untuk berperan serta secara aktif.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Sistem Penjaminan Mutu, Data Mutu, Raport Mutu, |
Subjects: | Pendidikan > Kebijakan Umum Kemendikbud Pendidikan > Kebijakan Umum Kemendikbud > Mutu Pendidikan |
Divisions: | Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah > Sekretariat Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah > LPMP Sulawesi Tenggara |
Depositing User: | Mrs Misrawaty Syahrir |
Date Deposited: | 14 Aug 2019 06:39 |
Last Modified: | 14 Aug 2019 07:10 |
URI: | http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/14075 |
Actions (login required)
View Item |