Khamim, Khamim (2018) Petunjuk pelaksanaan festival dan lomba literasi nasional siswa sekolah dasar tahun 2019. Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah, Jakarta.
Text
Juklak_FL2N_2019.pdf - Published Version Download (15MB) |
Abstract
Kegiatan Festival dan Lomba Literasi Nasional bertujuan untuk meningkatkan kreativitas peserta didik dalam bidang sastra dan diharapkan dapat meningkatkan kesadaran peserta didik akan pentingnya menulis sebagai sarana pengungkapan pikiran dan perasaan secara estetis. Kecintaan peserta didik terhadap bahasa dan sastra Indonesia akan terbina untuk membangun karakter, jati diri, dan kebanggaan nasional, serta memotivasi peserta didik dalam meningkatkan budaya baca dan tulis sejak dini.
Petunjuk pelaksanaan ini disusun sebagai acuan dalam penyelenggaraan Festival dan Lomba Literasi Nasional Siswa Sekolah Dasar tahun 2019 dengan harapan
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | Pendidikan > Kebijakan Umum Kemendikbud > Juklak dan Juknis Pendidikan > Sekolah > Sekolah Dasar Pendidikan > Siswa > Festival > Festival Literasi Siswa Nasional |
Divisions: | Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah > Direktorat Sekolah Dasar |
Depositing User: | Ms Ari Sulistiani |
Date Deposited: | 25 Feb 2019 04:26 |
Last Modified: | 01 Jul 2019 13:03 |
URI: | http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/11145 |
Actions (login required)
View Item |