Salahuddin, Salahuddin and Sangkala, Sangkala and Abbas, Abbas (1992) Teknologi pembuatan gula merah secara tradisional di Sulawesi Selatan. Museum Negeri Propinsi Sulawesi Selatan, Direktorat Jenderal Kebudayaan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, Ujung Pandang.
Text
TEKNOLOGI PEMBUATAN GULA MERAH SECARA TRADISIONAL DI SULAWESI SELATAN.pdf - Published Version Copyright All Rights Reserved Download (23MB) |
Abstract
Dacrah Sulawesi Selatan yang kondisi geografisnya sccara urnum terdiri dari dataran rendah dan dataran tinggi adalah merupakan sumber daya yang rnemberi peluang kepada penduduk untuk mengolahnya dengan memanfaatkan sistem pengetahuan dan teknologi yang dimiliki dan dikuasai guna mcnyediakan segala jenis k ebutuhan hidup yang diperlukan.
Pengaruh kondisi geografis daerah Sulawesi Sclatan terhadap penyediaan lapangan kerja dapat dilihat pada jenis lapangan kerja pPnduduk, dimana bagian terbesar dari penduduk Sulawesi Selatan adalah golongan masyarakat petani dan nelayan.
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | Pendidikan > Kebudayaan Pendidikan > Kebudayaan > Makanan Tradisional Pendidikan > Kebudayaan > Penelitian kebudayaan |
Divisions: | Direktorat Jenderal Kebudayaan |
Depositing User: | Sekretariat Ditjen Kebudayaan |
Date Deposited: | 04 Jan 2024 04:13 |
Last Modified: | 04 Jan 2024 04:13 |
URI: | http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/28130 |
Actions (login required)
View Item |