Olson, Steve and Loucks-Horsley, Susan (2000) Inkuiri dan standar-standar pendidikan sains nasional : sebuah panduan untuk pengajaran dan pembelajaran. SEAMEO QITEP in Science, Bandung. ISBN 978-0-309-06476-7
Text
Binder1.pdf Copyright All Rights Reserved Download (4MB) |
Abstract
Inkuiri adalah bagian dari sebuah pernyataan pemikiran
- yaitu dari kebutuhan untuk mengetahui. Sebagian besar anakanak secara alami bersifat selalu ingin tahu. Mereka cukup peduli untuk bertanya "mengapa" dan "bagaimana".Istilah inkuiri digunakan dalam dua cara dalam The Standards. Pertama, inkuiri yang mengacu pada kemampuan siswa untuk mengembangkan sendiri dan
melakukan penyelidikan ilmiah serta memperoleh pemahaman
mengenai sifat-sifat inkuiri ilmiah.Kedua, inkuiri yang mengacu pada strategi-strategi pengajaran dan pembelajaran yang membuat konsep-konsep ilmiah dapat
dikuasai melalui penyelidikan. Dengan cara ini, The Standards menggambarkan hubungan antara ilmu pembelajaran, pembelajaran untuk melakukan sains, dan
belajar tentang sains
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | Pendidikan > Kebijakan Umum Kemendikbud > Mutu Pendidikan Pendidikan > Kebijakan Umum Kemendikbud > Penilaian Pendidikan Pendidikan > Sekolah > Evaluasi Pembelajaran |
Divisions: | Sekretariat Jenderal > SEAMEO QITEP in Science |
Depositing User: | Dwi Retnawati |
Date Deposited: | 02 Mar 2021 10:01 |
Last Modified: | 02 Mar 2021 10:01 |
URI: | http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/21127 |
Actions (login required)
View Item |