Indriyanto, Bambang (2014) Mengkaji revolusi mental dalam konteks pendidikan. Mengkaji Revolusi Mental Dalam Konteks Pendidikan, 20 (4). pp. 554-567.

[img]
Preview
Text
8. Bambang-.pdf - Published Version

Download (102kB) | Preview

Abstract

Tujuan tulisan ini adalah untuk mengkaji makna revolusi mental dalam konteks pendidikan dari dua sudut pandang, yaitu pendidikan kewarganegaraan dan sistem pendidikan
nasional. Pada tulisan ini proposisi yang diajukan adalah bahwa pendidikan kewarganegaraan merupakan bagian dari sistem pendidikan nasional. Untuk mewujudkan kemanjuran pendidikan kewarganegaraan peran guru diperluas dengan mencakup peran transferring, transforming,dan transcending. Dengan ketiga peran ini, hasil pendidikan dalam arti outcome dapat mendorong pembentukan manusia Indonesia yang produktif dan bersikap demokratis serta mampu memelihara harmonisasi kehidupan sosial. Untuk mencapai tujuan sistem pendidikan pada umumnya dan pendidikan kewarganegaraan pada khususnya, kurikulum berperan sebagai rujukan dan arah bagi guru dalam mengartikulasikan konsep-konsep yang terkandung dalam mata pelajaran.

Item Type: Article
Subjects: Pendidikan > Kebijakan Umum Kemendikbud > Infografis Pendidikan
Divisions: Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan > Sekretariat Badan Standar Kurikulum dan Asesmen Pendidikan
Depositing User: Mrs Syafnelly Syafnelly
Date Deposited: 09 Mar 2017 03:33
Last Modified: 09 Jan 2019 08:25
URI: http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/560

Actions (login required)

View Item View Item
garudaslot 55tbet garudaslot santuy4d garuda slot