Selamat datang di web, selamat membaca
Direktorat Jenderal Pengembangan Produk Pariwisata, Direktorat Jenderal Pengembangan Produk Pariwisata (2001) Petunjuk wisata selam. Direktorat Jenderal Pengembangan Produk Pariwisata, Departemen Kebudayaan dan Pariwisata, Jakarta.
|
Text
PETUNJUK WISATA SELAM.pdf - Published Version Copyright All Rights Reserved Download (60MB) | Preview |
Abstract
test123Salah satu jenis kegiatan wisata bahari di Indonesia yang paling populer dan diminati oleh wisatawan adalah Wisata Bahari. Bentuk kegiatan wisata selam berkembang dan diminati karena keindahan dan keragaman isi lautan Indonesia yang konon merupakan salah satu yang terindah di dunia serta memiliki aneka fauna dan satwa laut yang tidak ditemui di negara lain.
Untuk lebih memicu perkembangan pariwisata sekaligus agar pengembangan wisata selam dapat terarah, maka disusunnya buku Petunjuk Wisata Selam merupakan upaya awal Departemen Kebudayaan dan Pariwisata.
Dengan diterbitkannya buku Petunjuk Wisata Selam ini, maka bertambahlah khasanah bahan bacaan yang dapat dijadikan pedoman bagi berbagai pihak yang berkepentingan Olahraga dan rekreasi. Disamping itu, Buku Petunjuk Wisata Selam ini akan bermanfaat pula bagi jajaran pariwisata untuk dijadikan pedoman dalam pelaksanaan tugasnya yang berkenaan dengan penyelenggaraan wisata selam.
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | Pendidikan > Guru dan Tenaga Kependidikan > Modul Pembelajaran > Pariwisata |
Divisions: | Direktorat Jenderal Kebudayaan |
Depositing User: | Sekretariat Ditjen Kebudayaan |
Date Deposited: | 17 Mar 2025 07:50 |
Last Modified: | 17 Mar 2025 07:50 |
URI: | http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/30459 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |