Ernatip, Ernatip (2011) Ungkapan tradisional masyarakat kaur yang berkaitan dengan pendidikan. BPSNT Padang, Padang. ISBN 978-602-8742-31-3

[img]
Preview
Text (Buku ini berkaitan dengan kesusastraan)
UNGKAPAN TRADISIONAL MASYARAKAT KAUR YANG BERKAITAN DENGAN PENDIDIKAN.pdf - Published Version
Copyright All Rights Reserved

Download (37MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dimaksudkan untuk menelusuri lebih dalam tentang keberadaan ungkapan tradisional pada masa kini. Di samping itu juga untuk mendokumentasikan aset budaya masa lampau sebagai bahan pembinaan dan pelestarian kebudayaan daerah. Daerah Kabupaten Kaur sama halnya dengan daerah lain di Indonesia memiliki kekayaan budaya masa lampau salah satunya adalah ungkapan tradisional.
Ungkapan tradisional yang ada di Kabupaten Kaur hingga saat ini masih dikenal oleh masyarakat terutama golongan tua-tua, sedangkan generasi muda lebih mengenalnya dengan sebutan peribahasa. Peribahasa dan ungkapan tradisional secara harfiah sama tetapi berbeda istilah. Ungkapan tradisional lebih kepada istilah lama dan dianggap sudah kuno, sedangkan peribahasa istilah sekarang dan menjadi sebutan dalam dunia pendidikan.

Item Type: Book
Subjects: Pendidikan > Bahasa dan Kesusatraan > Bahasa Daerah
Pendidikan > Kebudayaan > Nilai Budaya
Divisions: Direktorat Jenderal Kebudayaan > Sekretariat Direktorat Jenderal Kebudayaan > BPNB Sumatera Barat
Depositing User: Sekretariat Ditjen Kebudayaan
Date Deposited: 07 Mar 2024 03:00
Last Modified: 07 Mar 2024 03:00
URI: http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/30314

Actions (login required)

View Item View Item
Slot Toto ladangtoto garudaslot santuy4d garuda slot