Selamat datang di web, selamat membaca
Tim Peneiti Pusitbang Kepariwisataan, Tim Peneiti Pusitbang Kepariwisataan (2006) Pengembangan pariwisata berbasis alam di Indonesia. Badan Pengembangan Sumber Daya Departemen Kebudayaan dan Pariwisata, Jakarta. ISBN 9789792564556
|
Text
PENGEMBANGAN PARIWISATA BERBASIS ALAM DI INDONESIA.pdf - Published Version Copyright All Rights Reserved Download (118MB) | Preview |
Abstract
test123Indonesia dikenal sebagai negara dengan megabiodiversity nomor dua di dunia, yang memiliki kekayaan alam, flora, dan fauna yang besar. Para eksporer dari dunia barat maupun timur telah mengunjungi Indonesia sejak berabad-abad yang lalu. Oleh sebab itu, dilihat dari potensi sumber daya alam, Indonesia memiliki keunggulan Komparatif yang tinggi dibandingkan dengan negara-negara ASEAN lainnya dalam pengembangan pariwisata berbasis alam.
Namun demikian fakta menunjukkan bahwa potensi sumber daya alam tersebut selama ini belum mampu tergarap secara efektif. Akibatnya potensi yang sangat besar tersebut hanya tinggal potensi tanpa mampu mengubahnya menjadi kekuatan ekonomi yang nyata. Dengan kata lain, kepariwisataan Indonesia relatif tertinggal dan tidak memiliki keunggulan daya saing dengan negara-negara lain yang lebih serius dan tepat mengembangkan pariwisatanya.
Buku ini disusun berdasarkan hasil penelitian pengembangan pariwisata berbasis alam di Indonesia yang dilakukan tim peneliti Puslitbang Kepariwisataan. Buku ini berisi potret kondisi obyektif pengembangan pariwisata berbasis alam dan bagaimana cara mengembangkannya menuju yang lebih baik.
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | Pendidikan > Guru dan Tenaga Kependidikan > Modul Pembelajaran > Pariwisata |
Divisions: | Direktorat Jenderal Kebudayaan |
Depositing User: | Sekretariat Ditjen Kebudayaan |
Date Deposited: | 17 Mar 2025 07:28 |
Last Modified: | 17 Mar 2025 07:28 |
URI: | http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/30110 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |