Biring, Biring and Sabandar, Sabandar and Manda, Manda and Vanoena, Ch. Sabandar (1981) Sistem morfologi kata kerja bahasa Toraja Saqdan. Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, Jakarta.
|
Text
SISTEM MORFOLOGI KATA KERJA BAHASA TORAJA SAQDAN.pdf - Published Version Copyright All Rights Reserved Download (55MB) | Preview |
Abstract
Buku Sistem Morfologi Kata Kerja Bahasa Toraja Saqsan ini semula merupakan naskah laporan penelitian yang disusun oleh tim peneliti Balai Penelitian Ujung Pandang. Penelitian ini dibuat dalam rangka kerja sama dengan Proyek Penelitian Pusat Tahun 1979/1980. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan ciri-ciri khas kata kerja bahasa toraja, baik ciri morfologi maupun ciri sintaksisnya. Selain itu, penelitian ini juga mendeskripsikan sisten pembentukan kata kerja atau perubahan bentuk kata kerja bahasa toraja dalam hubungannya dengan proses afiksasi.
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | Pendidikan > Bahasa dan Kesusatraan Pendidikan > Bahasa dan Kesusatraan > Bahasa Daerah Pendidikan > Bahasa dan Kesusatraan > Penelitian Bahasa dan Sastra |
Divisions: | Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa |
Depositing User: | Sekretariat Ditjen Kebudayaan |
Date Deposited: | 08 Dec 2023 03:22 |
Last Modified: | 08 Dec 2023 03:24 |
URI: | http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/28518 |
Actions (login required)
View Item |