Nuryahman, Nuryahman and Prawitasari, Raj Riana Dyah and Sanjaya, I Putu Kamasan (2015) Inventarisasi perlindungan karya budaya tari tandak Provinsi Nusa Tenggara Barat. BPNB Bali, Yogyakarta. ISBN 9786023560370

[img] Text
INVENTARISASI PERLINDUNGAN KARYA BUDAYA TARI TANDAK GERAK NTB.pdf - Published Version
Copyright All Rights Reserved

Download (24MB)

Abstract

Inventarisasi karya budaya Tari Tandak Gerak (Gegeruk Tandak) merupakan salah satu kegiatan yang dilaksanakan oleh Balai Pelestarian Nilai Budaya Bali, NTB, NTT Tahun Anggaran 2015. Kegiatan ini bertujuan untuk mendiskripsikan latar belakang sejarah dan keberadaan Tari Tandak Gerak (Gegeruk Tandak) pada masa kini maupun masa lampau. Melihat sejauhmana para pelaku dan keberdaannya di masyarakat serta pendukung secara social di masyarakat Bayan Kabupaten Lombok Utara.
Tari Tandak Gerak/Gegeruk Tandak merupakan sebuah tarian ritual yang bersifat sakral dan hanya dipertunjukkan pada saat ada upacara Megawe Belig (sunatan, bayar nazar atau kaul), namun dalam upaya pelestarian kepada generasi penerus ada beberapa gerak yang boleh dipertunjukkan untuk kepentingan yang bukan sakral. Tari Tandak Gerak/Gegeruk Tandak merupaka tradisi dan ekspresi lisan masyarakat Bayan yang di dalamnya merupakan sebuah tari pertunjukan dan menyangkut masalah adat-istiadat masyarakat, ritual, dan perayaan-perayaan yang berhubungan dengan pengetahuan dan perilaku masyarakat mengenai alam dan lingkungannya.

Item Type: Book
Subjects: Pendidikan > Kebudayaan
Pendidikan > Kebudayaan > Tarian Tradisional
Pendidikan > Kebudayaan > Seni pertunjukkan
Pendidikan > Kebudayaan > Warisan budaya
Pendidikan > Kebudayaan > Penelitian kebudayaan
Divisions: Direktorat Jenderal Kebudayaan > Sekretariat Direktorat Jenderal Kebudayaan > BPNB Bali
Depositing User: Sekretariat Ditjen Kebudayaan
Date Deposited: 26 Jun 2023 15:06
Last Modified: 26 Jun 2023 15:06
URI: http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/27271

Actions (login required)

View Item View Item