Pustanto, Pustanto (2022) Galeri: Media Komunikasi Galeri Nasional Indonesia Edisi 37. Babak Baru GNI di Usia 24, 37 . Galeri Nasional Indonesia, Jakarta. ISBN 9772622487002

[img] Text (GALERI Media Komunikasi Galeri Nasional Indonesia)
14 ceking Mag Galeri ed 37.pdf - Published Version
Copyright All Rights Reserved

Download (8MB)

Abstract

Cover majalah Galeri edisi ini, kami pakai untuk penanda “hijrah”, sekaligus doa agar boyongan Galeri Nasional Indonesia (GNI) memasuki fase baru menjadi Badan Layanan Umum (BLU) dapat berjalan lancar. Sebab, BLU menuntut perubahan mindset, dari pegawai bermental teknokrat menjadi pegawai bermental entrepreneur.
Agar para pemangku kepentingan (stakeholders) mendapat gambaran detik-detik GNI menjadi BLU sebagai “rumah baru” dalam waktu dekat, kami menurunkan laporan utama pada rubrik Cakrawala dengan tajuk Babak Baru GNI Usia 24.
Di luar laporan utama, kami menyajikan hal-hal aktual yang terjadi di medan seni rupa nasional maupun internasional. Di antaranya Mantan Kepala GNI pertama Watie Moerany Memimpin dengan Hati (Obituari). Lalu, ada “Manifesto VIII: Transposisi”, “Botanical Art: Evoking the Beauty of Science”, “Dimensions” dari Tulus Warsito, dan pameran patung bertajuk “Gerbang” dari Yusman (Pameran). Refleksi Tisna Sanjaya tentang gonjang-ganjing Documenta 15 (Sudut Pandang). Bunga-bunga bermekaran (Koleksi Galnas). Dramatiknya perang dalam lukisan (Internasional).

Item Type: Book
Subjects: Pendidikan > Kebudayaan
Pendidikan > Kebudayaan > Seni rupa
Divisions: Direktorat Jenderal Kebudayaan > Sekretariat Direktorat Jenderal Kebudayaan > Galeri Nasional Indonesia
Depositing User: Galeri Nasional Indonesia
Date Deposited: 11 Nov 2022 08:18
Last Modified: 11 Nov 2022 08:18
URI: http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/26408

Actions (login required)

View Item View Item
Slot Toto ladangtoto garudaslot santuy4d garuda slot