Ratno, Sardi Pulau Selayar : pelabuhan transit jalur perdagangan selatan Jawa-Maluku. [Image]
|
Image
IMG_20190927_134803.jpg Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (372kB) | Preview |
Abstract
Posisi pulau selayar yang strategis memegang peranan penting dalam jalur pelayaran nusantara. pulau ini berada pada jalur perlintasan antara bagian barat dan timur dengan sistem pelayaran yang mengandalkan angin muson. pada musim angin timur pedagang pedagang singgah di pulau selayar sambil menunggu musim angin timur untuk melanjutkan pelayarannya ke kepulauan rempah-rempah di Maluku dan Ternate begitupun sebaliknya.
pada periode ini pulau selayar telah menjadi tempat persinggahan pedagang sebelum di catat dalam kotab negarakertagama (1365 M) penemuan keramik sung dan dehua (yuan) yang berasal dari abad 9 - 14 di sejumlah situs menunjukkan telah berlangsungnya hubungan selayar dengan dunia luar sebelum diberitakan dalam kitab negarakertagama.
karena peran ini sehingga tidak mengherankan ketika tumbuh penguasa-penguasa lokal (kerajaan Buki') yang kemudian berperan besar dalam proses perdagangan tersebut.
Item Type: | Image |
---|---|
Subjects: | Pendidikan > Kebudayaan Pendidikan > Kebudayaan > Arkeologi |
Divisions: | Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan > Pusat Penelitian Arkeologi Nasional > BALAR Sulawesi Selatan |
Depositing User: | Lenrawati Lenrawati |
Date Deposited: | 20 Jan 2020 08:11 |
Last Modified: | 20 Jan 2020 08:11 |
URI: | http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/17125 |
Actions (login required)
View Item |