Pratama, Henki Riko and Priswanto, Hery (2013) Sebuah informasi mutakhir hasil penelitian tahun 2013 di situs Kedaton Pleret, Kabupaten Bantul, D.I. Yogyakarta. Berkala Arkeologi Vol. 33 No. 2, November 2013, 33 (2). pp. 239-252. ISSN 02161419

[img] Text
Pbls BKL 33 vol2 -08 situs KDT 2013.pdf

Download (685kB)

Abstract

Pleret adalah salah situs Perkotaan Masa Mataram Islam mengalami perjalanan panjang dalam kegiatan penelitian arkeologi. Keberadaan Pleret tidak bisa diabaikan dalam peradaban Masa Mataram Islam, yang mana juga mempunyai kedudukan sejajar dengan Kutagede, Kerto, Kartosuro, Surakarta dan Yogyakarta. Namun sisa-sisa kejayaan Pleret sudah tidak disaksikan secara utuh, hanya beberapa bagian secara parsial dapat ditemukan. Tujuan penulisan artikel ini adalah salah upaya publikasi hasil penelitian yang telah dilakukan Situs Kedaton- Pleret dengan nemampilkan temuan terbaru berupa sisa-sisa bangunan yang diduga bagian dari cepuri bangunan keben/
bangsal srimanganti.

Item Type: Article
Subjects: Pendidikan > Kebudayaan > Penelitian
Pendidikan > Kebudayaan > Arkeologi
Divisions: Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan > Pusat Penelitian Arkeologi Nasional > BALAR Daerah Istimewa Yogyakarta
Depositing User: Balai Arkeologi DIY
Date Deposited: 23 Jan 2019 03:44
Last Modified: 23 Jan 2019 03:44
URI: http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/9825

Actions (login required)

View Item View Item
Slot Toto ladangtoto garudaslot santuy4d garuda slot