Setyaningsih, Setyaningsih (2017) Wangi dari rumah Mbah Surti: tujuh cerita santapan Indonesia. Masakan Indonesia . Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Jakarta. ISBN 9786024372385

[img]
Preview
Text
68. Isi dan Sampul Wangi dari Rumah Mbah Surti.pdf

Download (29MB) | Preview

Abstract

Ada cerita-cerita tersimpan meski waktu berlalu, usia bertambah, dan banyak hal berubah. Cerita begitu terkenang, bak teman masa kecil yang amat akrab dan baik. Sayur, singkong, tempe, rumah, teman, ibu, ayah, kebun, dan segala hal di sekitar kita memiliki cerita. Seperti dalam buku ini, cerita bisa menerbitkan rasa gembira, senang, sedih, kesal, kecewa, atau horor.
Tujuh cerita membagi pengalaman belajar tentang hal-hal seputar makanan. Ada petemuan dengan kue serabi di pasar, sayuran rasa Indonesia, wangi misterius segelas minuman, kasih sayang ibu di selembar tempe, kerukunan makanan beda etnis, umbi-umbi yang manis, dan Negeri Cokelat yang mengingatkan jangan lupa gosok gigi.
Penulis dan ilustrator berharap cerita-cerita dan gambar akan memberi kalian cukup kegembiraan hari ini. Jika kalian merasakan kegembiraan besok, lusa, seminggu, atau bahkan setahun lagi karena tujuh cerita dalam buku ini, kami anggap kalian telah memberi berkat. Sejumput berkat agar tokoh, peristiwa, tempat, dan waktu dalam tujuh cerita kecil ini masih terkenang meski wktu makin berlalu.

Item Type: Book
Subjects: Pendidikan > Sekolah
Pendidikan > Sekolah > Sekolah Dasar
Pendidikan > Kebudayaan
Divisions: Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa > Sekretariat Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa
Depositing User: Mr Rasyid Ridho
Date Deposited: 29 Mar 2018 05:06
Last Modified: 29 Mar 2018 05:07
URI: http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/5528

Actions (login required)

View Item View Item
Slot Toto ladangtoto garudaslot santuy4d garuda slot