Jusuf, Jumsari (1982) Naskah kuno koleksi Museum Nasional. Museum Nasional, Direktorat Jenderal Kebudayaan, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta.

[img]
Preview
Text
NASKAH KUNO KOLEKSI MUSEUM NASIONAL.PDF - Published Version
Copyright All Rights Reserved

Download (8MB) | Preview

Abstract

Naskah-naskah kuno merupakan peninggalan budaya yang menyimpan berbagai segi kehidupan bangsa pada masa lampau. Masih ribuan yang menunggu penelitian. Berbagai babad daerah perlu diterbitkan secara kritis guna penelitian sejarah. Demikian pula naskah yang memberi keterangan mengenai bentuk pemerintahan, urutan pangkat kepegawaian, tugas pegawai, dan lain-lainnya yang sangat berguna bagi pengertian susunan pemerintahan pada jaman yang bersangkutan. Naskah-naskah keagamaan perlu dibandingkan dengan aliran-aliran filsafat dan keagamaan yang sampai sekarang masih menarik perhatian. Demikian pula dalam bidang di luar pengetahuan ilmu-ilmu sosial, misalnya dalam usaha menemukan bentuk arsitektur Indonesia asli, hendaknya para arsitek Indonesia berkonsultasi pada naskah-naskah kuno yang dapat memberi keterangan mengenai cara membangun pada jaman kuno dengan bantuan ilmiah dari pihak filolog.

Item Type: Book
Subjects: Pendidikan > Kebudayaan > Museum
Pendidikan > Kebudayaan > Naskah Kuno
Divisions: Direktorat Jenderal Kebudayaan > Museum Nasional
Direktorat Jenderal Kebudayaan > Museum Nasional
Depositing User: Sekretariat Ditjen Kebudayaan
Date Deposited: 17 Jan 2024 03:18
Last Modified: 17 Jan 2024 03:18
URI: http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/29992

Actions (login required)

View Item View Item
Slot Toto ladangtoto garudaslot santuy4d garuda slot