Danardana, Agus Sri and Sitanggang, S.R.H and Malino, Bula and Nainggolan, Alex R. and Djaya, Sulaiman and Wijaya, Putu and MR, Yuliadi and Dini, NH (2015) Pusat (majalah sastra), edisi 10 tahun 2015. Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Jakarta, pp. 1-88.

[img] Text
Majalah Pusat edisi 10 plus cover.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (15MB)

Abstract

Solidaritas bangsa Indonesia bukanlah sebuah imajinasi.
Meski kelihatannya dalam kehidupan sehari-hari tidak
terlihat nyata, namun pada saat-saat yang genting yang
membutuhkan jawaban dan bukti, solidaritas bangsa Indonesia selalu terlihat nyata. Bukti pertama solidaritas bangsa Indonesia terlihat ketika kaum muda Indonesia mengikrarkan “Sumpah Pemuda”. Saat itulah wacana kebangsaan menjadi sesuatu yang mewujud dan menyebar ke seluruh Indonesia. Dalam Sumpah Pemuda itu pula solidaritas bangsa Indonesia menghasilkan keputusan bersejarah, yakni menjadikan bahasa Indonesia sebagai bahasa persatuan. Inilah anugerah solidaritas bangsa yang menyatukan kita dan menjauhkan kita dari kemungkinan perpecahan yang diakibatkan oleh pilihan bahasa, sebagaimana terjadi dalam pecahnya negara Pakistan menjadi Pakistan dan Bangladesh.

Item Type: Book
Subjects: Pendidikan > Bahasa dan Kesusatraan > Literasi
Pendidikan > Bahasa dan Kesusatraan > Sastra Indonesia
Pendidikan > Bahasa dan Kesusatraan > Prosa
Divisions: Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa > Sekretariat Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa
Depositing User: - Perpustakaan Badan Bahasa Kemdikbud
Date Deposited: 10 Jun 2020 07:22
Last Modified: 10 Jun 2020 07:22
URI: http://repositori.kemdikbud.go.id/id/eprint/18615

Actions (login required)

View Item View Item
Slot Toto ladangtoto garudaslot santuy4d garuda slot